Tugas anak SD kelas 2 menyusun puisi tentang anak, maka terbitlah puisi ini yang berjudul :
AKU DAN KALIAN
Karya ; Afannur Abdullah
Aku selalu kesepian
Bila tidak ada kalian
Aku selalu sedih
Bila tak bermain dengan kalian
Aku selalu bahagia
Bila bermain bersama
Aku selalu ceria
Bila tertawa bersama
Karena Aku dan kalian
Teman bermain semasa kecil.